Mercedes Berjaya di Latihan Pertama
Jumat, 05 Juni 2015 – 23:17 WIB
jpnn.com - MONTREAL- Mercedes langsung tampil garang pada sesi latihan bebas pertama balapan Formula 1 seri Kanada. Para pembalapnya Lewis Hamilton dan Nico Rosberg berada di dua besar.
Hamilton menjadi pembalap tercepat setelah mampu membukukan waktu satu menit 16,212 detik dalam sesi latihan bebas yang dilangsungkan di sirkuit Gilles Villeneuve, Jumat (5/6) malam WIB.
Pembalap asal Inggris itu meninggalkan sang rekan setim Rosberg yang harus puas berada di posisi kedua. Total, Rosberg hanya membukukan waktu satu menit 16,627 detik. (jos/jpnn)
Baca Juga:
Hasil latihan bebas pertama F1 Kanada:
1. Lewis Hamilton (Mercedes) 1m 16.212s
2. Nico Rosberg (Mercedes) 1m 16.627s
3. Romain Grosjean (Lotus) 1m 17.721s
4. Nico Hulkenberg (Force India) 1m 17.871s
MONTREAL- Mercedes langsung tampil garang pada sesi latihan bebas pertama balapan Formula 1 seri Kanada. Para pembalapnya Lewis Hamilton dan Nico
BERITA TERKAIT
- Menang Lagi di Seri Gresik, Popsivo Polwan Pimpin Klasemen Proliga 2025
- Patrick Kluivert: Saya Orang yang Suka Tekanan!
- Marc Marquez: Tujuan Utama Saya Telah Tercapai
- Korea Raih Dua Gelar di Malaysia Open 2025, An Seyoung Juara Lagi
- Mengejutkan! Lihat Klasemen Liga 1 Setelah Bali United Keok
- Bandingkan Perkenalan Resmi Patrick Kluivert dan Shin Tae Yong, Beda Jauh