Merdeka! Ayo...Kerja Nyata Benahi Layanan Pendidikan
“Pendidikan karakter meniscayakan sinergi yang harmonis antara orang tua dan sekolah,” jelasnya.
Kedua, perkecil kesenjangan layanan pendidikan dengan meningkatkan akses layanan pendidikan yang bermutu bagi keluarga kurang mampu.
“Kesenjangan layanan pendidikan harus diperkecil. Ayo, semua sekolah, pemerintah daerah, dan masyarakat memastikan semua anak dari keluarga kurang mampu untuk mendapatkan Kartu Indonesia Pintar (KIP),” jelasnya.
KIP merupakan bantuan layanan pendidikan yang diberikan kepada anak dari keluarga kurang mampu yang berusia 6 s.d 21 tahun. Tujuannya, memberikan kesempatan bagi anak kurang mampu melanjutkan pendidikan paling sedikit 12 tahun.
Ketiga, pengembangan pendidikan vokasi yang relevan dan bermutu dengan kebutuhan kerja. Lulusan sekolah penting untuk memiliki keterampilan yang diperlukan untuk dapat memasuki dan memenangkan persaingan global.
Saat bersamaan, sebanyak 327 anugerah Satya Lencana bagi pegawai Kemendikbud dengan masa tugas mulai dari 10 tahun, 20 tahun, hingga 30 tahun disematkan Mendikbud.
Pada HUT Republik Indonesia ke-71 tahun ini, Presiden memberikan 731 Satya Lancana Karya Satya kepada Aparatur Sipil Negara Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (esy/jpnn)
JAKARTA-- Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy mengajak pihak sekolah, siswa, guru, masyarakat, pemerintah,dan pemda untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Dorong Pengembangan Talenta Digital, Indosat Gelar Seminar di Unsri
- MWA Tetapkan Prof Tatacipta Dirgantara sebagai Rektor ITB Terpilih
- Pupuk Kaltim Dorong Generasi Muda Berikan Solusi Inovatif untuk Ketahanan Pangan
- Inilah Kebijakan Terbaru terkait Guru PPPK, Tinggal Menunggu Surat Resmi
- Bandingkan Sikap Prabowo dan Gibran soal PPDB Zonasi
- Mendikdasmen Abdul Mu’ti Memberi Sinyal Kuat Perubahan, FSGI Bereaksi