Meresmikan Graha Muslimat NU Blitar, Khofifah Didoakan jadi Gubernur Jatim Lagi
Rabu, 04 September 2024 – 19:40 WIB

Ketua PP Muslimat Nahdlatul Ulama Khofifah Indar Parawansa menghadiri peresmian Graha Muslimat NU Kabupaten Blitar, Jawa Timur, Rabu (4/9). Foto: Source for JPNN.com
Lebih dari itu juga turut terbangun kolaborasi, sehingga dapat saling mengisi satu dengan yang lain.
"Di lingkungan Muslimat ini bisa terbangun dengan baik karena terjadi sinergi dan kolaborasi," kata Khofifah.
Menurut Khofifah, tidak ada keberhasilan yang bisa dicapai sendirian, melainkan perlu kerja sama dengan berbagai pihak.
Oleh karena itu, dia menyatakan kekuataan kebersamaan makin menjadikan masyarakat sebagai super team.
"Tidak ada sukses di dunia ini yang bisa terlahir sendirian. Semua sukses karena ada kerja sama, dan itulah superteam," kata Khofifah Indar Parawansa. (*/boy/jpnn)
Khofifah Indar Parawansa didoakan masyarakat kembali menjadi gubernur Jawa Timur untuk periode kedua
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Ditanya Pemanggilan La Nyalla, KPK: Tunggu Saja
- Geledah Rumah La Nyalla, KPK Temukan Bukti Apa?
- Polisi Jatim Kejar-kejaran dengan 2 Maling Motor, Tegang
- Pesan Khofifah ke Alim Markus: Sebisa Mungkin Tidak Ada PHK
- Sebagian Warga Jatim Merayakan Lebaran 2025 Hari Ini
- Pantau Situasi di Jatim, Kemenko Polkam Ingin Pastikan Kelancaran Idulfitri 1446 Hijriah