Meriahkan HUT Ke 2, Pasar Karetan Sajikan Atraksi Heboh
Minggu, 10 November 2019 – 15:52 WIB

Pasar Karetan Raja Pendapa, Kendal, Jawa Tengah. Foto: Kemenparekraf
Hanya itu saja? Eits tentu tidak. Pengunjung pun bisa berfoto ria di Studio Pendapa. Foto dengan studio alam yang menarik dengan memakai kostum Jawa seperti Surjan. Sudio Pendapa pun mempunyai beberapa spot foto yang luar biasa. Ada ruang tamu yang di konsep Jaman dulu, ada TV kuno, dan ornamen2 kuno lainnya, Pawon (dapur) deso, bisa juga foto berlatar pendopo ( rumah Jawa kuno ) dan sawah atau ladang.
"Ingat! Pasar karetan Buka setiap Minggu pagi, dari pukul 07.00 - 12.00 WIB. Yg mau datang, disarankan pagi karena kuliner komplit dan bisa melihat Performance yang menarik. Salam pesona Indonesia," pungkas Diyah.(adv/jpnn)
Pasar Karetan Raja Pendapa, Kendal, Jawa Tengah menyajikan acara spesial di perayaan 2 tahun berdirinya #DestinasiDigital.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemenpar Kerja Sama dengan Diageo Indonesia Kembangkan SDM Pariwisata
- IGMJ 2025, Event Musik yang Menyatukan Budaya, Alam, dan Seni dalam Satu Panggung
- Menpar Widiyanti Sebut Peringatan Nuzulul Qur'an Momen Memperkuat Nilai-nilai Kebajikan
- Kemeriahan Ramadan di PIK: Ada Festival Kuliner, Seni, & Animasi
- Wamenpar Ni Luh Puspa Petakan Potensi Wisata di Bali Timur, Ini Tujuannya
- Backstagers Indonesia Serahkan Manifesto Peta Jalan Industri Event ke Kemenpar