Merkel Absen, Zapatero Nonton di Rumah
Rabu, 07 Juli 2010 – 16:12 WIB

DUKUNGAN - Kanselir Jerman Angela Merkel (kanan) saat nonton langsung laga tim negerinya kontra Argentina, bersama Presiden Afsel Jacob Zuma, 3 Juli lalu, di Stadion Green Point, Cape Town. Foto: Joern Pollex/Getty Images/FIFA.com.
Zapatero meyakini tim besutan Vicente Del Bosque itu bisa melaju ke final. Dia menyebut Spanyol sebagai tim yang selalu meraih hasil yang kian baik dari hari ke hari. "Semifinal akan menjadi laga sarat emosi," ujar bapak dua anak itu.
Saat ini, kondisi dalam negeri Spanyol memang sedang disibukkan dengan upaya untuk memperbaiki kondisi ekonomi. Karena itu, pemerintah bahkan menerapkan aturan untuk mengurangi waktu liburan bagi kantor-kantor pemerintah. (ham)
DUKUNGAN langsung dari seorang pemimpin negara bisa membuat semangat para pemain di lapangan berlipat. Lihat saja penampilan Jerman di perempat final
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah