Merosot di Survey, PKS Bakal Perbanyak Amal
Minggu, 17 Maret 2013 – 19:19 WIB

Merosot di Survey, PKS Bakal Perbanyak Amal
"Saya sangat yakin dengan modal utama tersebut serta dengan perluasan dan pengembangan potensi-potensi baik lainnya yang dimiliki PKS, pada 2014 nanti Insya Allah PKS akan mendapat tempat di hati masyarakat Indonesia dan meraih perolehan tiga besar suara," ucap dia.
Seperti diketahui, berdasarkan survei yang dipaparkan Lingkaran Survei Indonesia (LSI), partai Islam seperti PPP, PKB, PAN, dan PKS hanya mendapat dukungan di bawah 5 persen. Penurunan elektabilitas tokoh dan parpol Islam tersebut dikarenakan kurangnya public expose.
Hanya 30 persen publik yang melihat iklan, pemberitaan dan kegiatan para tokoh partai Islam. Hal ini pun mengakibatkan popularitas mereka rendah. Bahkan untuk PKS, kian menurun karena kasus dugaan korupsi impor sapi yang melilit partai itu.(gil/jpnn)
JAKARTA - Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Indra menilai hasil survei merupakan hal yang bermanfaat sebagai bahan evaluasi. Dia pun menilai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?
- 2 Pelaku Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang Ditangkap
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- 3 Orang Timses Ditangkap Menjelang PSU Pilkada Kabupaten Serang
- DPR dan Masyarakat Sipil Desak Proses Hukum Perusahaan Logistik Pembuat Macet di Pelabuhan Tanjung Priok
- Menjelang PSU Pilkada Pasaman, Rahmat Saleh Mewanti-wanti KPU Proaktif dan Jeli