Mertua Sekda Lamongan Tewas, Masih Mengenakan Mukena, Darah Berceceran di Musala
Sabtu, 04 Januari 2020 – 13:10 WIB
Menurut Kholis, korban selama ini memang tinggal di rumah sendirian, dan baru sekitar tiga hari lalu ada orang yang kost di rumah korban.
Namun, informasinya pada saat peristiwa terjadi penghuni kost sedang tidak berada di rumah.
"Kalau yang penjaga rumahnya Bu Hj Rowaini biasanya kalau datang setiap harinya itu sehabis sholat Isya baru datang," tuturnya.
Kholis membenarkan nenek Rohani yang menjadi korban pembunuhan tersebut merupakan mertua dari Sekda Kabupaten Lamongan, Yuhronur Effendi.
"Iya benar, korbannya itu mertuanya Pak Yuhronur, Sekda Lamongan," ucapnya. (antara/jpnn)
Hj Rowaeni yang merupakan mertua Sekda Lamongan Yuhronur Efendi, ditemukan tewas diduga menjadi korban pembunuhan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Terungkap! Wanita Tewas di Pekanbaru Ternyata Dibunuh Suami Siri, Nih Pelakunya
- Biadabnya Pelaku Perkosaan-Pembunuhan Anak di Banyuwangi
- PMI yang Jadi Korban Pembunuhan di Hongkong Dipulangkan ke Tanah Air
- Tragis! Ibu dan Anak di Surabaya Tewas Gegara Warisan, Kejadiannya Mengerikan