Merusak Statistik
Sabtu, 29 September 2012 – 08:01 WIB

Merusak Statistik
Lukas Podolski dan Gervinho maupun Fernando Torres dan Eden Hazard boleh saja mempertontonkan skill terbaik mereka dalam menyerang. Tapi, kunci utama dalam laga malam nanti bakal ditentukan bagaimana Thomas Vermaelen membentengi pertahanan The Gunners " sebutan Arsenal - maupun ketika John Terry mengomando rekan-rekannya di garis belakang The Blues (sebutan Chelsea).
Baca Juga:
"Chelsea adalah tim yang sangat kuat dalam bertahan. Tidak hanya di musim ini. Di musim lalu, mereka telah menunjukkannya kepada kami di Emirates (bermain 0-0, Red)," kata gelandang bertahan Arsenal Mikel Arteta di situs resmi klub.
"Saya pikir, apabila kami mampu mencetak gol ke gawang mereka, itu akan memberi tekanan kepada mereka. Sebaliknya, meningkatkan spirit bermain kami," sahut pemain dengan passing per game (111) terbanyak di Premier League tersebut.
Pelatih Arsenal Arsene Wenger pun menginginkan tren positif timnya di awal musim ini bakal improve kontra Chelsea. The Gunners tidak hanya belum pernah kalah dalam tujuh laga di berbagai ajang, melainkan juga berhasil melesakkan 17 gol atau rata-rata lebih dari 2 gol per laga.
LONDON - Arsenal dan Chelsea sama-sama kehilangan figur goal getter mereka di awal musim ini. Arsenal harus merelakan Robin van Persie (RVP) hengkang
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs