Mervin: Pemerintah Harus Gencar Membangun Daerah yang Terisolasi
Sabtu, 16 Maret 2019 – 00:48 WIB

Anggota DPD RI dari Provinsi Papua Barat Mervin Sadipun Komber bertemu masyarakat saat reses atau kunjungan kerja di daerah pemilihan di Papua Barat. Foto: Ist
Dengan semakin gencarnya pembangunan jalan, menurut Mervin, hak-hak masyarakat yang tanahnya terdampak harus tetap mendapat perhatian. Termasuk juga material-material yang digunakan.
Mervin yakin jika masyarakat diberikan pemahaman dengan baik maka pasti mereka akan menerima, karena mereka tahu ini juga akan berdampak positif bagi kehidupan masyarakat.
Mervin yang selama ini dikenal sebagai Senator Cenderawasih ini yakin dengan pembangunan infrastruktur khususnya jalan yang semakin gencar maka akan membuka sentra perekonomian yang baru. “Peran jalan sangat krusial karena dianggap sebagai urat nadi perekonomian,” tegas Mervin.(fri/jpnn)
Anggota DPD RI dari Provinsi Papua Barat Mervin Sadipun Komber mengingatkan pemerintah untuk semakin gencar membangun daerah yang masih terisolasi. Di antaranya membangun jalan sehingga dapat memudahkan akses masyarakat.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Gubernur Pramono Bebaskan PBB, Senator Fahira Idris: Kado Indah untuk Warga Jakarta
- Peringati Hari Raya Idulfitri 1446 H, Sultan: Mari Kita Saling Memaafkan dan Mendukung Dalam Pengabdian
- Semester Pertama Sebagai Anggota DPD RI, Dr Lia Istifhama Kembali Raih Award, Selamat
- Sultan Apresiasi Pemerintah Lakukan Transfer Tunjangan Guru ASN Secara Langsung
- Pererat Silaturahmi Antarstaf, FOKUS DPD RI Gelar Buka Puasa Bersama
- Ketua DPD RI Sultan B Najamudin Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir di Bekasi