Mervin: Pemerintah Harus Gencar Membangun Daerah yang Terisolasi
Sabtu, 16 Maret 2019 – 00:48 WIB
Dengan semakin gencarnya pembangunan jalan, menurut Mervin, hak-hak masyarakat yang tanahnya terdampak harus tetap mendapat perhatian. Termasuk juga material-material yang digunakan.
Mervin yakin jika masyarakat diberikan pemahaman dengan baik maka pasti mereka akan menerima, karena mereka tahu ini juga akan berdampak positif bagi kehidupan masyarakat.
Mervin yang selama ini dikenal sebagai Senator Cenderawasih ini yakin dengan pembangunan infrastruktur khususnya jalan yang semakin gencar maka akan membuka sentra perekonomian yang baru. “Peran jalan sangat krusial karena dianggap sebagai urat nadi perekonomian,” tegas Mervin.(fri/jpnn)
Anggota DPD RI dari Provinsi Papua Barat Mervin Sadipun Komber mengingatkan pemerintah untuk semakin gencar membangun daerah yang masih terisolasi. Di antaranya membangun jalan sehingga dapat memudahkan akses masyarakat.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Harapkan Semua Target Prolegnas 2025 Tercapai, Sultan Siap Berkolaborasi dengan DPR dan Pemerintah
- Sultan dan Beberapa Senator Rusia Membahas Kerja Sama Pertahanan dan Pangan
- Terima Kunjungan Utusan Partai Nahdhoh Tunisia, Sultan: Lembaga Parlemen Adalah Roh Demokrasi
- Komite III DPD Akan Panggil Menkes Terkait Dugaan Maladministrasi PMK 12/2024
- Anggota DPD RI Ning Lia Bertemu Penjabat Gubernur Jatim untuk Serap Aspirasi untuk Kemajuan Daerah
- Senator Filep Wamafma Mengapresiasi Kemendikbud Tetap Jalankan Program Beasiswa PIP dan KIP Kuliah