Mesin Partai Panas, PKB Mulai Tancap Gas
Selasa, 24 Januari 2012 – 18:38 WIB
Tak hanya itu, politisi yang juga Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) itu malah mengklaim sudah banyak politisi NU yang kini berkiprah di partai lain sudah siap bergabung dengan PKB. Karenanya ia yakin PKB sebagai anak kandung Nadhlatul Ulama (NU) akan sukses pada Pemilu 2014 mendatang.
Baca Juga:
"Satu-satunya partai yang diahirkan dari keputusan PBNU ya PKB. Jadi basis utama kita adalah santri, pesantren dan muslimat," tandasnya.
Muspimnas dengan tema "Memperkuat Perjuangan Basis Untuk Pemenangan Pemilu 2014" itu dihadiri semua pimpinan PKB dari tingkat pusat dan provinsi, jajaran Dewan Syuro, serta seluruh anggota Fraksi PKB di DPR beserta seluruh tenaga ahlinya. Muspimnas digelar di Puncak, Bogor, Jawa Barat.
Berbagai agenda akan dibahas dalam acara itu demi memantabkan caleg dari PKB. "Kita juga akan melakukan pelatihan khusus untuk calon-calon anggota DPR," imbuhnya.
JAKARTA - Pemilu Legislatif (Pileg) 2014 memang masih dua tahun lagi. Namun Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) sudah mempersiapkan diri agar calon legislatif
BERITA TERKAIT
- H-10 Pilkada Riau, Elektabilitas Abdul Wahid-SF Hariyanto Masih Tertinggi
- Punya Rekam Jejak Baik, Ridwan Kamil Didukung Belasan Komunitas Tionghoa
- Konon, Ada Pengerahan Aparat di Pilkada demi Menangkan Calon yang Didukung Jokowi
- Kapolres Siak Ajak Jemaat Gereja HKBP Zamrud Dayun Wujudkan Pilkada Damai
- Ketum GPMI Tolak Sikap Anies di Pilgub Jakarta 2024, Begini Alasannya
- Kipasan Optimistis Ridwan Kamil-Suswono Utamakan Keserasian Hubungan Antaretnis