Meski Dianulir, Adhan-Irawanto Tetap Dicontreng
Senin, 22 April 2013 – 23:16 WIB

Meski Dianulir, Adhan-Irawanto Tetap Dicontreng
"Saat ditangkap, petugasnya bilang itu untuk paket nomor dua. Karena dibagikan pada masa tenang tanggal 26 Maret, trucknya langsung kami gelandang ke polres," ucapnya.
Baca Juga:
Keterangan Abdullah ini diperkuat saksi Lapandri Ilahude. Anggota panwaslu Gorontalo ini menyebutkan, sebelum paket untuk Kelurahan Pohe dibagikan, 750 paket sembako sudah disalurkan di Kelurahan Dembe. Ini berdasarkan laporan masyarakat yang mengatakan ada paket nomor dua untuk Dembe dan Pohe. Namun untuk Pohe batal dibagikan karena keburu ditangkap.
"Sayangnya laporan ini tidak ditindaklanjuti karena saat pleno, ketua dan anggota Panwas lainnya tidak setuju. Alasannya tidak cukup bukti," ujarnya.
Program pemerintah pusat yang diklaim sebagai program pemprov dan DPD Dua Golkar ikut dibeber saksi. Lurah Libuo mengatakan, saat peresmian rumah layak huni dan pengobatan gratis di Kelurahan Libuo, Wagub Gorontalo mengatakan ini kedua program tersebut merupakan besutan pemprov dan DPD 2 Golkar.
JAKARTA--Keterangan para saksi yang dihadirkan pihak pemohon pasangan nomor urut satu dan empat dalam pilwako Gorontalo semakin menyudutkan posisi
BERITA TERKAIT
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan