Meski Manchester City Kalah, Pep Guardiola Tetap Puji Pemain Mahalnya
Senin, 16 Agustus 2021 – 12:00 WIB
Meski begitu, Manchester City mendapat kabar gembira dengan pulihnya Kevin de Bruyne lebih cepat dari perkiraan sebelumnya. Pada laga melawan Tottenham, gelandang asal Belgia itu sudah bermain meski turun dari bangku cadangan.
Dengan pulihnya De Bruyne, Guardiola jadi memiliki tambahan amunisi jelang pekan kedua Premier League pada Sabtu (21/2) saat City jumpa Norwich City di Etihad Stadium.
"Para pemain kembali dan setiap minggu akan lebih baik. De Bruyne belum melakukan satu sesi latihan penuh, dia perlu berlatih. Dia akan membutuhkan waktu untuk bermain 90 menit," pungkasnya. (bbc/mcr16/jpnn)
Pelatih Manchester City Pep Guardiola tetap bersikap tenang meski tim asuhannya harus kalah dari Tottenham Hotspur di pekan pertama Premier League.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Beruntungnya 3 Pemenang Midea, Nonton Liga Inggris Langsung di Markas Manchester City
- Klasemen Premier League: City Jeblok, Liverpool Menjauh
- Hasil Liga Champions: Real Madrid dan Manchester City Keok
- Hasil Liga Champions: Banjir Kejutan
- Klasemen Premier League: Jangan Kaget Lihat Peringkat ke-14
- Liga Champions: Erling Haaland Cetak Brace, City Menang 5-0 Atas Sparta Praha