Meski Ramadan, Rame-rame 'Ngamar'
Sabtu, 04 September 2010 – 08:54 WIB

Meski Ramadan, Rame-rame 'Ngamar'
Berdasarkan keterangan polisi, F ditemukan sedang berduaan salah satu kamar losmen T di kawasan Cakranegara. Pasangan lainnya juga ada yang berstatus mahasiswa di perguruan tinggi negeri dan swasta yang ada di Kota Mataram. Sebut saja pasangan DT (22 tahun) dan HGR (22 tahun) yang mengaku kuliah di kampus yang sama. Namun, kesetiaan pasangan UN (22 tahun) perlu dipertanyakan. Sebab teman pria UN yang mengajaknya berduaan di kamar hotel A, di Jalan Kebudayaan Cakranegara ini, kabur meninggalkan UN setelah tahu ada razia.
Baca Juga:
Pasangan pria dan wanita yang dirazia ini berasal dari Mataram, Lombok Tengah, Pulau Sumbawa. "Ini kan bulan puasa, seharusnya dihormati dan bisa menahan diri," pesan Wintra kepada muda-mudi ini.
"Kami akan tetap melakukan pengamanan dan razia penyakit masyarakat (Pekat) sebelum memasuki bulan Ramadan. Dan razia ini tetap dilakukan mendekati Lebaran untuk tetap menjaga keamanan dan ketertiban," terang Wintra.
Dia menjelaskan, razia ini merupakan bentuk langkah preventif sebelum perayaan Lebaran. Pasangan yang terjaring razia ini tidak ditahan, tapi hanya diberikan pengarahan karena hanya melakukan tindak pidana ringan (tipiring). "Kita juga tetapkan wajib lapor," terang pria berkumis ini. (mni/sam/jpnn)
MATARAM -- Lima pasangan mudi-mudi yang tengah berduaan di sejumlah kamar hotel melati di kawasan Cakranegara, kemarin, harus berurusan dengan aparat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya