Meski Sudah Buka Hati Lagi, Aura Kasih Pilih Bahagiakan Anak Dahulu
Sabtu, 03 September 2022 – 15:14 WIB

Aktris Aura Kasih mengaku sudah membuka hatinya kembali setelah bercerai dari mantan suaminya, Eryck Amaral. Foto: Instagram Aurakasih
"Ada enggak ya, ya begitu-begitu saja," kata Aura Kasih.
Sebelumnya, Aura Kasih dan Eryck Amaral diputus bercerai oleh majelis hakim Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan pada 2021. (mcr7/jpnn)
Aktris Aura Kasih mengaku sudah membuka hatinya kembali setelah bercerai dari mantan suaminya, Eryck Amaral.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Belum Mau Ungkap Soal Kekasih, King Nassar: Pas Sudah Mulai Waktunya, Pasti Dipublish
- Ruben Onsu Blak-blakan soal Hubungan dengan Desy Ratnasari, Oh Ternyata
- Aura Kasih Tutup Kemungkinan Rujuk dengan Eryck Amaral
- Jawaban Aura Kasih Setelah Dituduh Menjalani Operasi Plastik
- Aura Kasih Ungkap Kondisi Hubungan dengan Eryck Amaral
- Eryck Amaral Berada di Indonesia, Aura Kasih Mengaku Bersyukur