Messi Bawa Barca Ungguli PSG 0-1 di Babak I
Rabu, 03 April 2013 – 02:39 WIB

Messi Bawa Barca Ungguli PSG 0-1 di Babak I
PARIS - Lionel Messi berhasil membuat pendukung Paris Saint-Germain (PSG) di Parc des Princes bungkam. Lewat kerja sama yang apik dengan gelandang Barcelona, Daniel Alves pada menit 38, si Kutu -julukan Lionel Messi- menjebol gawang Salvatore Sirigu. Barca -sebutan lain Barcelona- nyaris kebobolan oleh pemainnya sendiri di menit-menit awal. Saat terjadi kemelut di depan gawang, Sergio Busquets menyapu bola.
Messi memanfaatkan umpan lambung Alves dari sisi kanan pertahanan skuat besutan Carlo Ancelotti. Pemain Timnas Argentina yang tanpa kawalan pemain belakang lawan, langsung menendang bola. Hanya sekali sentuhan, bola langsung diarahkan tepat di sudut gawang yang jauh dari jangkauan Sirigu.
Baca Juga:
Meski permainan di dominasi Blaugrana -julukan Barcelona-, namun sesekali klub kaya Prancis itu mengancam gawang Valdes.
Baca Juga:
PARIS - Lionel Messi berhasil membuat pendukung Paris Saint-Germain (PSG) di Parc des Princes bungkam. Lewat kerja sama yang apik dengan gelandang
BERITA TERKAIT
- Semifinal Liga Champions Arsenal vs PSG: Perang 2 Tim Menawan
- Carlo Ancelotti Dikabarkan Bakal Tinggalkan Real Madrid, Siap Melatih Timnas Brasil
- Liverpool Juara Liga Inggris, Jurgen Klopp: Selamat, YNWA
- Tes MotoGP Spanyol: Marquez Pertama, tetapi Yamaha Jadi Perhatian Utama
- Sudirman Cup 2025: Siapa Itu Sudirman?
- Tantangan Persib Menjelang Jumpa Malut United, Bojan Hodak: Banyak yang Tak Sadar