Messi Catat 100 Gol di Kompetisi Eropa, Ini Rinciannya
Kamis, 19 Oktober 2017 – 11:26 WIB

Lionel Messi. Foto: Marca
Di luar performa Messi, Valverde juga happy timnya meraih hasil sempurna setelah melakoni tiga pertandingan di fase grup. Barca memimpin klasemen dengan sembilan poin, disusul Juventus enam poin dari tiga pertandingan. (adk/jpnn)
Top skorer kompetisi Eropa (5 Besar)
1. Cristiano Ronaldo 113 gol dari 151 pertandingan
2. Lionel Messi 100 gol dari 122 pertandingan
3. Raul Gonzalez 76 gol dari 158 pertandingan
4. Filippo Inzaghi 70 gol dari 114 pertandingan
5. Andriy Shevchenko 67 gol dari 142 pertandingan
Lionel Messi menjadi pemain kedua di kompetisi antarklub Eropa yang menorehkan 100 gol.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Komentar Ancelotti Seusai Real Madrid Tersingkir dari Liga Champions
- Kapan Semifinal Liga Champions Bergulir? Kans Muncul Raja Baru
- Arsenal Menyingkirkan Real Madrid, Declan Rice: Kami Tahu Kami akan Menang
- Real Madrid vs Arsenal: Ketika Meriam London Runtuhkan Bernabeu, Tercipta Sejarah
- Liga Champions: Arsenal dan PSG Tembus Semifinal, Mitos di Munich Berlanjut?