Messi Cetak Gol ke-88
Kamis, 13 Desember 2012 – 10:07 WIB

Messi Cetak Gol ke-88
CORDOBA — Bintang Barcelona, Lionel Messi tak henti-hentinya mencetak rekor. Setelah beberapa hari lalu memecahkan rekor sebagai pencetak gol terbanyak di Eropa, striker Timnas Argentina tersebut terus menambah pundi-pundi golnya. Kamis (13/12) dini hari Wib, Messi menggenapkan golnya menjadi 88. Di babak kedua Messi menambah golnya di menit 74. Gol ini lahir memanfaatkan kerjasama Thiago dan Alexis. Selepas gol ini Barca terus mendominasi jalannya laga. Namun skor 2-0 ini tidak berubah hingga laga berakhir.
Hasil ini didapat setelah pemain mungil tersebut membantu Barca mengalahkan Cordoba dalam laga leg pertama babak 16 besar Copa del Rey. Dalam laga yang berlangsung di Estadio Nuevo Arcángel, Messi mengemas dua gol sekaligus membawa timnya unggul 2-0.
Baca Juga:
Gol pertama Messi ke jala klub yang berlaga di divisi dua Spanyol ini lahir di menit ke 11. Berawal dari sebuah serangan apik, David Villa mengirim bola ke arah Messi yang berada di kotak terlarang Cordoba. Dengan Cerdik Messi memanfaatkan celah gawang yang ditinggalkan kiper yang sudah mati langkah. Skor 1-0 bertahan hingga babak pertama usai.
Baca Juga:
CORDOBA — Bintang Barcelona, Lionel Messi tak henti-hentinya mencetak rekor. Setelah beberapa hari lalu memecahkan rekor sebagai pencetak gol
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior