Messi dan CR7 Saingan Rekor
Senin, 26 Maret 2012 – 09:10 WIB

Foto: APPhoto
Pencapaian gemilang mantan pemain Manchester United itu memang selalu dibayangi oleh performa Messi yang juga luar biasa. Setelah memecahkan rekor Cesar Rodriguez sebagai leading scorer Barcelona yang bertahan 57 tahun, Messi juga membukukan rekor hebat di Liga Champions. Pemain Argentina itu menjadi orang pertama yang mencetak lima gol dalam satu pertandingan di kancah Eropa.
Baca Juga:
Ronaldo dan Messi saat ini bersaing ketat untuk memburu gelar El Pichichi alias pencetak gol terbanyak liga. Keduanya masing-masing mencetak 35 gol dalam 29 pertandingan. Enam laga terakhir, akan menjadi duel akbar bagi kedunya untuk memecahkan rekor 40 gol yang diciptakan Ronaldo musim lalu.
Sayangnya baik Ronaldo atau pelatih Jose Mourinho bahkan asistennya Aitor Karanka tidak menghadiri sesi konferensi pers. Mereka masih kecewa karena partai melawan Villareal Rabu (21/3) lalu.
"Partai melawan Villareal sangat aneh dan selesai dengan tensi yang amat tinggi. Hari ini (kemarin, Red) kami bermain dengan performa yang baik terutama pada babak pertama. Ini berita bagus," kata Direktur Madrid Emilio Butragueno. (nur)
MADRID-Mega bintang Real Madrid Cristiano Ronaldo agaknya tidak mau kalah dengan performa gemilang rivalnya, Lionel Messi. Tiga hari setelah Messi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya