Messi Ingin Pegang Piala, Solskjaer Berharap Kenangan Terulang
Jelang Final Liga Champions Eropa 2008-200
Selasa, 26 Mei 2009 – 19:36 WIB

PERAYAAN - Lionel Messi (dua dari kanan) bersama rekan-rekannya di Barcelona saat merayakan kemenangan atas Chelsea di semifinal Liga Champions Eropa 2008-2009 beberapa waktu lalu. Foto: UEFA.com.
ROMA - Jelang pertandingan akbar antar-klub Eropa tahun ini, final Liga Champions 2008-2009 yang bakal digelar di stadion Olimpico, Roma, berbagai harapan disimpan dan diutarakan oleh banyak orang. Namun harapan yang agaknya paling dominan adalah kemenangan untuk salah satu tim finalis, baik itu bagi Barcelona (Barca) maupun Manchester United (MU). "Aku tak berada dalam skuad untuk final di Paris (ketika itu), karena cedera di babak 16 besar dan musim bermainku di Eropa pun segera selesai saat itu," ungkap Messi kepada La Gazzetta dello Sport seperti dikutip Goal.com.
Harapan tersebut, tidak saja ada di benak setiap pendukung setia kedua tim tentunya, namun juga di dada para punggawa, bintang dan mantan bintangnya sendiri. Seperti misalnya yang diungkapkan oleh Lionel Messi, sehari menjelang laga yang akan berlangsung besok, Rabu (27/5) malam waktu setempat (atau Kamis 28 Mei 2009 dinihari WIB, Red) tersebut.
Baca Juga:
Apa yang ada dalam benak Messi saat ini adalah untuk ikut merayakan momen diraihnya piala Liga Champions untuk pertama kalinya. Seperti diketahui, meski Barca juga meraih gelar itu tahun 2006 lalu dengan mengalahkan Arsenal dan Messi sudah berada di klub tersebut, striker Argentina ini justru tak ada dalam skuad lantaran cedera.
Baca Juga:
ROMA - Jelang pertandingan akbar antar-klub Eropa tahun ini, final Liga Champions 2008-2009 yang bakal digelar di stadion Olimpico, Roma, berbagai
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United