Messi Kabur dari Nusakambangan, Yasonna Perketat Penjagaan

Koordinator Kalapas Se-Nusakambangan Abdul Aris, mengatakan dalam upayanya melarikan diri Saman memakai baju dan celana petugas lapas.
Aris mengaku, dengan menyamar sebagai petugas, Saman berhasil mengelabui anak buahnya. Petugas sama sekali tidak mencurigai Saman yang meninggalkan Lapas Besi dengan sepeda motor jenis bebek. Apalagi waktu itu, wajah Saman juga tak mudah dikenali, karena memakai masker serta helm.
"Pelarian Saman ini, dengan cara menggunakan seragam petugas lapas. Ia memang melawati Wijayapura, itu terekam di CCTV jam 11.23," ungkapnya melalui sambungan telepon, Jumat (1/7).
Saman seperti diketahui adalah tahanan pendamping yang dipercaya melakukan kegiatan tertentu di luar Lapas karena dinilai berkelakuan baik. (boy/jpnn)
JAKARTA - Kaburnya terpidana 12 tahun perkara narkoba asal Turki, Saman Hasan Zadeh Leili alias Messi dari Nusakambangan, Cilacap, Jawa Tengah, Minggu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun