Messi Nyaris Kena Bogem Mentah
Sabtu, 04 Juni 2011 – 12:16 WIB

Messi Nyaris Kena Bogem Mentah
Salah seorang fotografer AP, Jose Granta, yang berada di lokasi kejadian memberikan kesaksian serupa. "Semuanya berlangsung sangat cepat. Tiba-tiba, bocah itu berlari ke seberang jalan," tuturnya. Saksi lain menyatakan bahwa pemuda yang hendak memukul pesepak bola berusia 23 tahun tersebut mengenakan seragam sekolah.
Baca Juga:
Masyarakat Rosario yang mendengar kejadian itu langsung berasumsi, sang pemukul adalah suporter Rosario Central. Pendukung Rosario Central memang masih sakit hati terhadap Messi. Sebab, ketika memulai karir sepak bola, pencetak 16 gol bagi timnas Argentina tersebut justru memilih Newell"s Old Boys sebagai klub pertamanya.
Sadar bahwa dirinya adalah publik figur, Messi memberikan keterangan di akun Facebook miliknya. "Untuk menenangkan semua pihak atas pemukulan yang terjadi padaku di luar restoran, aku menyatakan sehat dan tidak terkena pukulan. I"m perfectly OK," tulisnya.
Messi memang memilih pulang kampung setelah merayakan pesta juara Barcelona di Liga Champions. Sebab, mulai minggu depan, Messi bakal menjalani sentralisasi latihan timnas Argentina untuk berlaga di Copa Amerika pada Juli mendatang. (dra/c12/bas)
ROSARIO - Lionel Messi mendapat sambutan yang kurang menyenangkan saat pulang ke kampung halamannya. Bintang Barcelona itu nyaris terkena pukulan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan