Meutya Hafid Mendukung Jenderal Andika Hapus Tes Keperawanan Calon Prajurit Perempuan
Kamis, 12 Agustus 2021 – 19:19 WIB
Ketua Komisi I DPR Meutya Hafid. Foto dok jpnn.com
Sebab, prajurit harus memiliki kesehatan yang prima.
Meskipun demikian, tes yang sama itu juga harus berlaku bagi calon prajurit laki-laki.
Sebelumnya, KSAD Jenderal TNI Andika Perkasa mengatakan pemeriksaan tes keperawanan ditiadakan. "Soal himen atau selaput dara. Tadinya merupakan satu penilaian. Himen-nya utuh, himen 'ruptured' (robek) sebagian, atau 'ruptured' sampai habis. Sekarang tidak ada lagi penilaian itu," kata Andika dalam keterangan persnya melalui video di Jakarta, Rabu (11/8). (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Ketua Komisi I DPR Meutya Hafid mendukung keputusan KSAD Jenderal TNI Andika Perkasa yang menghilangkan tes keperawanan dalam seleksi calon Korps Wanita TNI AD.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- DPR dan Masyarakat Sipil Desak Proses Hukum Perusahaan Logistik Pembuat Macet di Pelabuhan Tanjung Priok
- Perkuat Hubungan Dua Negara, Mohsein Saleh Al Badegel Pertemukan Bamsoet & KADIN Saudi
- DPR Desak Manajemen Pelabuhan Tanjung Priok Berkoordinasi Terkait Bongkat Muat dengan Polisi
- KPK Pastikan Tak Ada Kendala dalam Penyidikan Tersangka Anggota DPR Anwar Sadat