MH Tertangkap Basah, Lehernya Dipegang Satpam Kedai Kopi, Menegangkan

MH Tertangkap Basah, Lehernya Dipegang Satpam Kedai Kopi, Menegangkan
MH nyaris digebuki warga. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com

Dalam aksinya itu, pelaku mengambil satu jaket jins biru tua.

Kanit Reskrim Polsek Kebon Jeruk Polres Metro Jakarta Barat AKP Yudi Adiansyah mengatakan pelaku sudah sepuluh kali menjalankan aksinya dengan modus serupa.

Barang yang dicurinya mulai dari ponsel, laptop, tas, dan pakaian.

"Pelaku ini melakukan aksinya dengan modus operandi pecah kaca mobil," kata Yudi.

Tersangka MH dijerat pasal 363 KUHP tentang pencurian dengan pemberatan. (antara/jpnn)

Perbuatan MH tertangkap basah oleh seorang satpam kedai kopi, nyaris digebuki massa.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News