Miangas, Pulau Pertama Operasikan Pembangkit secara Hybrid
Selasa, 21 Mei 2013 – 06:47 WIB

Miangas, Pulau Pertama Operasikan Pembangkit secara Hybrid
Vickner mengatakan, PLN memilki tanggungjawab untuk ikut mendorong pembangunan di seluruh Indonesia, terutama di sektor kelistrikan, termasuk di pulau Miangas yang menjadi pintu terdepan dan wajah Indonesia di sisi paling Utara yang berbatasan langsung dengan Philipina.
Piete Lupa, 43, salah satu warga Miangas yang telah menggunakan layanan listrik pintar sejak November 2012 menyatakan, dengan listik pintar dirinya dapat lebih mengendalikan penggunaan listriknya. “Keluarga saya menjadi lebih hemat dan dapat mengendalikan keuangan keluarga kami dalam penggunaan biaya listrik,” ujarnya. (lum)
JAKARTA – Pulau Miangas, Sulawesi Utara tercatat sebagai pulau pertama di Indonesia yang mengoperasikan pembangkit listrik secara hybrid. Pasalnya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki