Michael Umbas: Jokowi tidak akan Mencampuri Dualisme Partai Demokrat
Rabu, 10 Maret 2021 – 01:37 WIB

Presiden Jokowi mengatakan investasi jadi kunci pendorong pertumbuhan ekonomi 2021. Foto: Ricardo/arsip JPNN.com
"Pak Jokowi akan mengakhiri masa periode terakhir. Pak Jokowi tidak ada kepentingan khusus. Sikap diam Pak Jokowi tepat,” paparnya.
Sebelumnya, terjadi dualisme kepengurusan Partai Demokrat.
Sejumlah kader dan mantan kader Partai Demokrat menggelar kongres luar biasa (KLB) di Deli Serdang, Sumatera Utara, dan memilih Moeldoko sebagai Ketua Umum Partai Demokrat. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ketua Umum Arus Bawah Jokowi (ABJ) Michael Umbas mengatakan Presiden Joko Widodo tidak akan campur tangan, dan sangat memahami bahwa persoalan di Partai Demokrat adalah isu internal. Jokowi sangat menghormati Presiden Keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (S
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo