Migran Baru di Australia Harus Menunggu Bertahun-tahun untuk Mendapat Tunjangan Sosial
Sabtu, 22 Mei 2021 – 23:54 WIB
"Ketika kami tiba di Australia kami harus meminjam A$10 ribu (sekitar Rp100 juta) untuk membayar agen migrasi, jadi ketika kami bekerja kami harus tetap membayar uang tersebut."
"Jadi tunjangan yang kami dapat itu sangat membantu."
Menurut Kristina Budiman, migran seharusnya mendapat perlakuan yang sama dengan masyarakat Australia lainnya.
"Kami memang mendapat bantuan, tetapi setelah kita mendapatkan pekerjaan yang bagus, kami juga bisa membayar kembali dengan pajak, jadi saya kira tidaklah adil jika para migran harus menunggu selama empat tahun," katanya.
Laporan tambahan dari Hellena Souisa
Artikel ini diproduksi oleh Sastra Wijaya dari ABC News.
Masa tunggu migran baru di Australia untuk bisa mengakses tunjangan sosial menjadi semakin lama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siapa Saja Bali Nine, yang Akan Dipindahkan ke penjara Australia?
- Dunia Hari Ini: Menang Pilpres, Donald Trump Lolos dari Jerat Hukum
- 5 Berita Terpopuler: Hari Guru Nasional, Mendikdasmen Beri 3 Kado, soal Tunjangan ASN dan Honorer Terungkap
- Dunia Hari Ini: Kelompok Sunni dan Syiah di Pakistan Sepakat Gencatan Senjata
- Tahun Depan, Sebegini Jumlah Guru ASN & Honorer yang Dapat Tunjangan, Lainnya Sabar
- Tampil Cantik di Premiere Wicked Australia, Marion Jola Dapat Wejangan dari Ariana Grande dan Cynthia Erivo