Miing Bagito Telah Menjalani Operasi Bypass Jantung, Bagaimana Kondisinya?
Selasa, 24 Mei 2022 – 03:56 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Komedian Miing Bagito telah menjalani operasi bypass jantung di Rumah Sakit Mitra Keluarga Kelapa Gading pada Sabtu (21/5).
Dokter yang merawat Miing Bagito, Utojo Lubiantoro mengatakan operasi itu berjalan dengan lancar.
"Operasi berjalan lancar. Recovery cukup cepat," ujar dokter Utojo Lubiantoro di Rumah Sakit Mitra Keluarga Kelapa Gading, Jakarta Utara, Senin (23/5).
Baca Juga:
Komedian Miing Bagito telah menjalani operasi bypass jantung di Rumah Sakit Mitra Keluarga Kelapa Gading pada Sabtu (21/5).
BERITA TERKAIT
- Vila di Kota Batu Roboh, 6 Orang Dilarikan ke Rumah Sakit
- Administrasi Rumah Sakit Berperan Mendorong Pelayanan Kesehatan Berkualitas
- Wamendagri Bima Serahkan Dokumen Kependudukan untuk Bayi yang Lahir 25 Desember
- Innalillahi, Dokter Tim Persib Raffi Ghani Meninggal Dunia
- Partner Dansa
- Wako Eri Cahyadi Beri Nama Eka Candrarini untuk Rumah Sakit Surabaya Timur, Ini Maknanya