Milan Berburu Striker, Amankan Kontrak
Senin, 29 November 2010 – 18:17 WIB

Milan Berburu Striker, Amankan Kontrak
Sembari sibuk mencari pemain baru, Galliani juga punya tugas untuk memastikan sederet bintang gaek Milan untuk meneken kontrak anyar. Setidaknya, ada delapan pemain yang sekarang sedang dirayu Milan supaya meneken kontrak anyar.
Baca Juga:
Nah, yang paling riskan lepas dari Milan adalah Ronaldinho, Andrea Pirlo dan Alessandro Nesta. Mereka bertiga termasuk dalam pemain yang kontraknya akan berakhir pada Juni mendatang. Mereka juga jadi incaran klub lain.
Ronaldinho kerap dikaitkan bakal bermain di klub Amerika Serikat, Los Angeles Galaxy. Sementara, jika Pirlo masih saja dikaitkan dengan Chelsea, Nesta dikabarkan akan mencari suasana baru. Masalahnya, ketiga pemain itu memiliki peran vital di Milan.
Negosiasi dengan ketiga pemain itu agak alot. Penyebabnya adalah kebijakan Milan terkait pemotongan gaji. Itulah yang menjadi penghambat utama kontrak anyar dengan Ronaldinho. Dia enggan gajinya sebesar 7,5 juta euro atau setara Rp 88,3 miliar dipotong.
MILAN - Kesibukan wakil Presiden AC Milan Adriano Galliani pada bursa transfer tengah musim, Januari mendatang, bakal sangat padat. Bukan hanya sibuk
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri