Milan Berjaya Tanpa Ibra
Senin, 13 Februari 2012 – 12:01 WIB

Milan Berjaya Tanpa Ibra
UDINE - Tanpa Zlatan Ibrahimovic, AC Milan justru mampu merebut kemenangan pertama mereka selama Februari. Klub berjuluk Rossoneri tersebut menang atas rivalnya di papan atas Udinese pada pekan ke-23 Serie A Liga Italia. Terlepas dari posisi Milan di klasemen, kemenangan itu memberikan suntikan kepercayaan diri kepada Milan jelang bertarung pada first leg babak 16 besar Liga Champions melawan Arsenal pada Kamis dini hari (16/2).
Istimewanya, kemenangan itu menjadikan Milan sebagai tim pertama yang mampu menundukkan Udinese di markasnya Stadion Friuli. Milan juga sekarang merebut status capolista alias penguasa klasemen sementara dari Juventus.
Baca Juga:
Milan mengemas 47 poin dan unggul dua angka dari Juve. Hanya, Juve punya peluang melampauinya. Sebab, mereka masih memiliki dua laga sisa yang belum dimainkan. Yakni, melawan Parma dan Bologna yang tertunda karena cuaca.
Baca Juga:
UDINE - Tanpa Zlatan Ibrahimovic, AC Milan justru mampu merebut kemenangan pertama mereka selama Februari. Klub berjuluk Rossoneri tersebut menang
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah