Miliki Hak Kekayaan Intelektual Terbanyak, dr Purwati Mendapat Rekor MURI
Rabu, 06 Juli 2022 – 15:31 WIB

dr Purwati saat menerima penghargaan dari MURI sebagai penerima Hak Kekayaan Intelektual (HKI) terbanyak di bidang stem cell di Jakarta, Selasa (5/7) Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
"Apa yang dilakukan dr. Purwati terutama dalam bidang stem cell itu membuka masa depan ilmu kedokteran di Indonesia ke arah yang jauh lebih hebat dan lebih bagus," kata Jaya.
Dia berharap capaian dr. Purwati bisa mendapat perhatian dan dukungan terutama dari pemerintah.
"Ini perlu mendapat perhatian dan dukungan bukan hanya dari masyarakat, tetapi dari pemerintah khususnya Kemenkes," pungkas dia. (mcr8/jpnn)
Dr. Purwati meraih penghargaan dari MURI sebagai penerima Hak Kekayaan Intelektual (HKI) terbanyak di bidang stem cell
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Bimbingan Manasik Haji BSI dan Kemenag Pecahkan Rekor MURI
- Paul Finsen Mayor Matangkan Penganugerahan Rekor MURI Telur Paskah di Sorong
- Memakai Merek Dagang Tanpa Hak Dapat Berujung Pidana, Pelaku Usaha Diminta Pahami HKI
- Peraih Rekor MURI Keliling Eropa Bahas Masalah Kesehatan Mental
- Krim Kafe Gelar Memasak Takjil Serentak, Catat Rekor MURI
- Pramono Anung Dapat Rekor MURI Sterilisasi Kucing Terbanyak