Milisi Kurdi Bantah Tudingan Rezim Erdogan soal Ledakan di Istanbul, Siapa Berbohong?
Selasa, 15 November 2022 – 04:19 WIB

Warga Istanbul meletakkan bunga tanda duka untuk korban serangan bom di Istiklal Avenue. Foto: Yasin AKGUL / AFP
Seorang pejabat Turki mengatakan kemungkinan ISIS bertanggung jawab atas serangan itu "tidak sepenuhnya diabaikan."
Serangan itu memicu kekhawatiran bahwa lebih banyak insiden seperti itu dapat terjadi menjelang pemilihan yang ditetapkan pada Juni 2023, yang menurut jajak pendapat menunjukkan Presiden Tayyip Erdogan bisa kalah setelah dua dekade berkuasa.
Istanbul pernah diserang oleh militan Kurdi, Islamis dan sayap kiri di masa lalu. Gelombang pemboman dan serangan lainnya dimulai secara nasional ketika gencatan senjata antara Ankara dan PKK gagal pada pertengahan 2015, menjelang pemilihan pada November tahun itu. (reuters/dil/jpnn)
Milisi Kurdi membantah terlibat ledakan di Istanbul seperti yang dituduhkan oleh rezim Erdogan. Mereka juga bersumpah tidak pernah menyerang warga sipil
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- HNW Dukung Usulan Erdogan Soal Hak Veto di DK PBB untuk Negara Mayoritas Muslim
- Nekat Bakar Al-Qur’an, Langsung Diburu dengan Sajam
- Erdogan Bakal Ikut Membangun IKN, Janjinya Tidak Main-Main
- Erdogan Puji Sikap Indonesia yang Terus Dukung Palestina
- Presiden Turki Erdogan Tiba di Indonesia, Disambut Prabowo dan Musik Betawi
- Erdogan Disebut Walk Out Saat Prabowo Berpidato, Begini Penjelasan Mayor Teddy