Militer AS Siapkan Skenario 'Terburuk' Hadapi Korut
Kamis, 11 April 2013 – 14:46 WIB

Militer AS Siapkan Skenario 'Terburuk' Hadapi Korut
Militer AS sudah Siapkan Skenario Terburuk Hadapi Korut
WASHINGTON - Sikap provokatif yang dilancarkan Korea Utara (Korut) akhirnya ditanggapi secara langsung oleh pihak militer Amerika Serikat. Bahkan tentara AS pun mengeluarkan ancaman bahwa pihaknya sudah siap menempuh skenario "terburuk" menangani Korut yang semakin provikatif. Angkatan Laut AS pun sudah mengerahkan puluhan kapal perang dan menyiapkan pesawat tempurnya.
Baca Juga:
Menteri Pertahanan Amerika Serikat (AS) Chick Hagel nada tegas mengatakan bahwa negara yang kini dipimpimpin Kim Jong Un itu kini semakin dengan dengan jalur berbahaya.
"Dengan retorika permusuhannya, Korut semakin dengan jalur berbahaya," kata Hagel seperti dilansir AFP. Negeri Paman Sam itu juga menegaskan bahwa militernya sudah disiapkan dengan kekuatan penuh untuk segala kemungkinan yang terjadi. Karena itulah Hagel meminta agar Korut menurunkan siapkan kerasnya.
Militer AS sudah Siapkan Skenario Terburuk Hadapi Korut WASHINGTON - Sikap provokatif yang dilancarkan Korea Utara (Korut) akhirnya ditanggapi secara
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza