Militer, 'Hero' di Medan Bencana
Minggu, 07 Maret 2010 – 04:38 WIB

Tentara cile di Concepcion, di sela-sela warga yang mengusung bantuan. Foto: AFP/Gestinya
"Kami membutuhkan tentara sekarang atau akan berlaku hukum rimba di sini," ujar Van Rysselberghe yang disiarkan radio nasional Cile seperti dikutip AFP.
Baca Juga:
Ya. Lindu hebat yang diikuti tsunami seolah menghapus jejak kelam militer. "Era Pinochet telah berakhir. Itu masa lalu," kata Osvaldo. Di tengah bencana, para serdadu menjelma menjadi hero.
Tentara pun sadar bahwa keberadaan mereka dinantikan orang banyak. Jenderal Bosco Pesse, pemimpin operasi darurat di wilayah bencana, mengatakan bahwa penduduk setempat bahagia melihat tentara memberikan bantuan.
Hal senada diungkapkan Mayor Felix Bastios. "Mereka tahu pasukan (tentara) bertindak efisien dan berpengalaman dalam menghadapi masalah seperti yang dihadapi di sini (bencana)," tutur pimpinan kedua militer di markas militer di Conception yang berisi 348 tentara itu.
CONCEPCION - Suara berisik helikopter dan konvoi militer terdengar jelas di Concepcion --wilayah yang rusak terparah akibat gempa 8,8 (SR)-- pada
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi