Militer Israel Tahan Bocah Palestina
Minggu, 14 Juli 2013 – 10:16 WIB
Menurut B'Tselem, ayah anak itu Karam Maswadeh mengatakan petugas militer Israel mengancam akan menangkap keduanya jika mereka tidak diperbolehkan menangkap sang anak. "Seorang tentara berdiri di samping saya seraya menunjukkan batu dan menyatakan anak saya telah melemparnya," jelas sang ayah.
"Saya sudah mencoba membujuk petugas untuk tidak mengambil Wadi, tapi mereka mengatakan jika tidak membawanya, saya yang akan ditangkap," sambungnya.
Direktur B'Tselem Jessica Montell dalam sebuah surat terbuka kepada penasihat hukum militer mengatakan, rekaman tersebut menunjukkan itu bukan kesalahan yang dibuat seorang tentara secara individu. Tapi dianggap hal wajar oleh semua personel militer yang terlibat. (esy/jpnn)
JERUSALEM -- Aktivis HAM Israel B'Tselem merilis video yang menunjukkan aksi semena-mena militer Israel atas bocah Palestina berusia lima tahun.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Timor Leste Jose Ramos Horta Ikut Nobar Laga Indonesia vs Jepang
- KBRI Dili Gelar Nobar Laga Timnas Indonesia vs Jepang
- Amerika Parkir Rudal Typhon di Filipina, Bikin China Ketar-ketir
- Kang TB Sodorkan 4 Catatan Kritis soal Joint Statement Maritime RI-Tiongkok
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun
- Ditunjuk Jadi Wakil Ketua Delegasi, Raja Juli Mendampingi Hashim ke Forum COP29