Militer Thailand Janji Tak Ganggu Yingluck
Senin, 11 Juli 2011 – 00:37 WIB

Militer Thailand Janji Tak Ganggu Yingluck
Suthee menyebut, ada "kekuatan tangan tak terlihat" yang berada di balik Abhisit. "Saya tidak bisa menyebut apa itu. Tapi, yang jelas, ada sesuatu yang tidak beres di negeri saya," ujar dia.
Suthee menambahkan, Abhisit dengan Partai Demokrat telah terbukti tidak demokratis. "Bagaimana bisa demokratis jika didukung militer di belakangnya," tutur Suthee.
Dia menambahkan, sejarah di Thailand kerap terulang. Menurut dia, jika suatu pemerintahan mulai mempersempit jarak antara rakyat miskin dan kaya, militer selalu ingin turut campur. "Itu juga terjadi pada 1991," terang Suthee.
Seperti diketahui, Thaksin terguling dari pemerintahan setelah terjadi kudeta militer yang dipimpin Jenderal Sonthi Boonyataratglin. Sebelumnya, pada 1991, militer di bawah pimpinan Jenderal Sunthorn Kongsomphong juga mengambil alih pemerintahan.
BANGKOK - Puea Thai Party memang didukung banyak masyarakat miskin. Namun, tak semua kelas menengah enggan memilih partai pimpinan adik bungsu Thaksin,
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza