Millane Fernandez, Pulang Kampung Rintis Karir Lagi
Nggak Tahan Dingin Jerman
Minggu, 25 Desember 2011 – 20:32 WIB

Millane Fernandez, Pulang Kampung Rintis Karir Lagi
Alasan seseorang yang memilih menjadi penyanyi bermacam-macam. Ada yang ingin terkenal, ada yang ingin banyak uang, atau hanya sekadar eksis di dunia hiburan. Tetapi, tak sedikit yang ingin menyanyi karena hati. Millane Fernandez, salah satunya. Dua tahun kemudian, saat berusia 14 tahun, dia menjadi penyanyi. Perempuan yang akrab disapa Millane itu mengeluarkan single Boom Boom. "Itu nggak sengaja," katanya sambil menyantap salad daging.
Meski sudah berkarir sebagai pernyanyi di Jerman, dia meninggalkan negara itu dan memulai semua dari awal di Indonesia. Dia bilang, kalau menyanyi dari hati, tidak masalah berada di negara mana pun.
Millane adalah adik kandung bintang film dan pesinetron Nino Fernandez. Ayahnya adalah warga Indonesia dan ibunya berasal dari Jerman. Millane lahir di Jakarta pada 23 Juli 1986. Pada 1998 dia pindah ke Jerman. "Saya bersekolah di sana," kata perempuan cantik itu saat ditemui Jawa Pos di Orange Studio, Palmerah, Jakarta, Rabu malam (21/12).
Baca Juga:
Alasan seseorang yang memilih menjadi penyanyi bermacam-macam. Ada yang ingin terkenal, ada yang ingin banyak uang, atau hanya sekadar eksis di dunia
BERITA TERKAIT
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Disebut Sebagai Istri Durhaka, Paula Verhoeven: Saya Manusia Biasa...
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah