Minat Agen Travel Garap Turis Mancanegara Masih Rendah

Wisatawan yang paling potensial untuk digaet adalah Jepang. Alasannya, turis asal Jepang mapan secara finansial dan gemar melakukan perjalanan ke luar negeri. Namun, turis Jepang sangat memerhatikan detail, termasuk selektif soal makanan.
’’Meski di negaranya memiliki banyak pegunungan, tapi mereka suka kalau diajak ke Bromo. Kemudian, melihat alam di Batu maupun wisata heritage mereka juga suka. Asal tidak diajak ke gunung yang pemandangan alamnya biasa-biasa saja,’’ ungkapnya.
Tingginya minat agen menggarap pasar outbound tidak terlepas dari promosi yang digelar pemerintah negara tujuan dengan melibatkan asosiasi dan agen perjalanan swasta. Kantor-kantor perwakilan agen perjalanan dari negara tujuan pun banyak ditemui di Indonesia.
’’Agen perjalanan asing lebih banyak menjual tempat wisata di negaranya daripada menjual potensi wisata Indonesia ke wisatawan di negaranya,’’ ungkap Nanik. (res/c5/noe/jos/jpnn)
SURABAYA – Minat biro perjalanan menggarap pasar inbound tour alias turis mencanegara ke Jatim berbanding terbalik dengan paket outbound atau
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Bank Raya Targetkan 10 Ribu Nasabah Baru pada Pesta Rakyat Nusantara di TMII
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen
- Strategi Bank Raya Memperkuat Layanan Digital, Lewat Kecanggihan Fitur & Kinerja
- Setelah Stabil, Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025 Naik Lagi