MIND ID Berperan Sentral Dalam Kegiatan Hilirisasi dan Transisi Energi
jpnn.com, JAKARTA - Transisi energi tetap menjadi fokus pemerintah demi mencapai target Nett Zero Emission pada tahun 2060.
Berbagai langkah dilakukan terutama di sektor transportasi dan ketenagalistrikan.
Di sektor ketenagalistrikan, Pemerintah terus mendorong untuk mengurangi konsumsi batu bara di pembangkit listrik.
Selain menetapkan secara bertahap untuk pensiunkan, Pemerintah juga melakukan berbagai langkah seperti co-firing dan mulai menjajaki pemanfaatan teknologi Carbon Capture Utilization anda Storage (CCUS).
Sementara di sektor transportasi untuk mengurangi konsumsi BBM, Pemerintah kemudian membangun ekosistem kendaraan listrik.
Terkait dengan pengembangan kendaraan listrik itulah, Indonesia memiliki nilai lebih karena memiliki potensi sumber daya nikel yang cukup besar. Nikel menjadi salah satu bahan baku penting untuk pembuatan baterai listrik.
Selain itu produk tambang mineral lain yang dibutuhkan untuk kendaraan listrik pun ada di Indonesia.
“Indonesia sesungguhnya punya keunggulan dalam ketersediaan bahan baku sehingga bisa menjadi pemain penting dalam peta industri kendaraan listrik,” ujar Pakar Geologi dan Pertambangan R Sukhyar dalam sebuah diskusi bertajuk Peran Pertambangan Dalam Transisi Energi dan Hilirisasi, kemarin.
Indonesia sesungguhnya punya keunggulan dalam ketersediaan bahan baku sehingga bisa menjadi pemain penting dalam peta industri kendaraan listrik.
- 4 Khasiat Rutin Minum Air Jahe Campur Jeruk Nipis, Bikin Gula Darah Ambyar
- 5 Manfaat Lidah Buaya, Bikin Wajah Terlihat Awet Muda
- Dukung Swasembada Alumunium, Inalum Cetak Kinerja All-Time High
- 3 Manfaat Seledri, Bikin Kolesterol Tidak Berkutik
- Mitsubishi Fuso Canter FE 84 SHDX Punya Performa Tangguh, Siap Dukung Bisnis Konsumen
- 4 Manfaat Buncis, Aman Dikonsumsi Ibu Hamil