MINI Cooper S Clubman Untold Edition Hadirkan Aksen Unik
Kamis, 10 November 2022 – 20:04 WIB
![MINI Cooper S Clubman Untold Edition Hadirkan Aksen Unik](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2022/11/10/mini-cooper-s-clubman-untold-edition-foto-mini-fqt2o-v7fj.jpg)
MINI Cooper S Clubman Untold Edition. Foto: MINI
Mesin empat silinder berbahan bakar bensin bisa memproduksi tenaga hingga 178 hp dan mampu melesat 0-100 kpj butuh waktu 7,2 detik.
Kabin Cooper S Clubman di Untold Edition mengandalkan material berkualitas tinggi di kelasnya. Ditambahkan pula Mini Driving Assistant.
Muat barang bisa tersedia mulai dari 360 liter hingga 1.250 liter, seuai dengan fungsi MINI Cooper S Clubman.
Sejumlah fitur keselamatan juga menjadi fitur standar, seperti Active Guard, Active Cruise Control (ACC), dan beberapa yang lain. (carscoops/jpnn)
MINI memperkenalkan MINI Cooper S Clubman Untold Edition yang akan dirilis pada pertengahan November.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- BMW Gandeng Redwood Materials Untuk Mendaur Ulang Baterai Kendaraan Listrik
- Mobil listrik MINI Countryman ALL4 EV Hadir dengan Opsi Menarik, Sebegini Harganya
- Mini Cooper 5 Door Terbaru Makin Nyaman Berkat Perubahan Dimensi
- MINI Clubman Final Edition Melantai di IIMS 2024, Hanya 50 Unit
- MINI Clubman Final Edition, Apa Saja Yang Berbeda
- Mini Recall 2 Model Ini Karena Berpotensi Terbakar, Jumlahnya Wow