MINI John Cooper Works Versi Buas Hadir di Indonesia, Sebegini Harganya
Selasa, 28 Juli 2020 – 03:50 WIB

MINI John Cooper Works GP. Foto: MINI
"Dengan hanya 3.000 unit yang diproduksi di MINI Plant Oxford, mesin turbocharged 4-silinder 306 hp memungkinkan model dua kursi ini melesat dari 100 km/jam hanya dalam 5.2 detik," jelas dia.
Mobil hadir dengan teknologi suspensi yang dikonfigurasi berdasarkan keahlian John Cooper Works di dunia Motorsport.
Selain itu bodi yang dioptimalkan dengan konstruksi ringan, body stiffness dan aerodinamika.
New MINI John Cooper Works GP hadir dengan harga rekomendasri Rp 1,5 miliar yang dilapis dengan MINI 4 Years Unlimited Mileage Warranty, Free Scheduled Service, 5 Year MINI Service Inclusive dan 2 Years BMW Group Tyre Coverage. (mg8/jpnn)
MINI John Cooper Works GP yang diklaim membawa mesin paling buas di jajarannya, hadir ke Indonesia dengan jumlah terbatas.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- MINI Rosewood Mencari Kolektor Indonesia, Intip Spesifikasinya
- Napak Tilas 60 Tahun MINI akan Digelar di GBK
- Cara Unik MINI Indonesia Berbagi Kebahagiaan pada Ramadan 1440
- MINI Rilis 3-door Black Edition Seharga Rp 770 Juta, Hanya 6 Unit
- MINI Indonesia Hadir di TSM Bandung
- Catat Waktunya, Kesempatan Intim dengan Mobil Ikonik Inggris