Minim Waktu, Serapan Proyek Rendah
Rabu, 17 Februari 2010 – 15:41 WIB
Baca Juga:
Sejumlah pembangunan Pasar tradisional yang mengalami hambatan akibat keterbatasan waktu, antara lain di Pasar Blauran dan pasar di kabupaten Bondowoso. "Sedangkan Pembangunan Pasar Kelayang di Kabupaten Indragiri Hulu terpaksa dihentikan karena terkena tanah longsor," tegas Ardiansyah.
Menurut Ardiansyah, pembangunan Pasar Tradisional di Indragiri Hulu sudah mencapai 30 persen. Namun, akibat pasar itu tertimbun tanah longsor, Pemda setempat memutuskan untuk menghentikan pembangunannya.
JAKARTA-Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Perdagangan , Ardiansyah Parman mengeluhkan minimnya waktu, yang membuat daya serap anggaran maupun
BERITA TERKAIT
- BPMK Lanny Jaya Diduga Potong Dana Rp 100 juta dari 354 Kampung
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Tersangka Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Bakal Dijerat Pasal Berlapis