Thailand Open 2023
Minions Tembus 8 Besar, Chico Patahkan Raket dan Dapat Kartu
Kamis, 01 Juni 2023 – 22:19 WIB

Ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi dan Kevin Sanjaya alias Minions masuk Top 8 Thailand Open 2023. Foto: Ricardo
Kontingen Merah Putih hanya menyisakan tiga wakil di 8 Besar Thailand Open 2023.
Semuanya ganda putra, yakni Marcus Fernaldi/Kevin Sanjaya alias Minions, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, dan Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani. (jpnn/bwf)
Setelah Chico tumbang, Indonesia menyisakan 3 wakil di Thailand Open 2023, di antaranya Minions.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Melempem di Awal Tahun, Performa Chico Aura Dwi Wardoyo Jadi Sorotan
- Awal Baik Anthony Sinisuka Ginting di China Open 2024, Revans Lawan Chico Aura Dwi Wardoyo
- Tersingkir dari China Open 2024, Chico Aura Dwi Wardoyo Harus Segera Bangkit
- China Open 2024: Chico dan Ginting Saling Gebuk di Babak Pertama
- Hong Kong Open 2024: Jonatan Christie Dipastikan Main, Indonesia Menurunkan Skuad Terbaik
- Korea Open 2024: Chico Ungkap Faktor Kekalahan dari Wakil Hong Kong Berdarah Indonesia