Minta Dukungan Pemekaran, DPRD Banyumas Sambangi Anggota DPD RI Jateng

Minta Dukungan Pemekaran, DPRD Banyumas Sambangi Anggota DPD RI Jateng
Anggota DPD RI asal Jawa Tengah, Abdul Kholik yang juga Wakil Ketua Komite I saat menerima delegasi DPRD Banyumas di Gedung DPD RI, Rabu (12/2). Foto: Humas DPD RI

“Idealnya, Kabupaten Banyumas dimekarkan menjadi tiga wilayah yaitu dua wilayah kabupaten dan satu kota. Namun prosesnya jauh lebih sulit jika dibandingkan dengan menjadi dua wilayah yakni Kabupaten Banyumas dan Kota Purwokerto karena infrastrukturnya sudah siap untuk dimekarkan. Intinya, kami mendukung pemekaran itu,” pungkasnya.(ikl/jpnn)

Kabupaten Banyumas idealnya dapat dimekarkan menjadi tiga wilayah yaitu dua wilayah kabupaten dan satu kota.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News