Minta Jatah Saham Inalum Harus Tegas
Kamis, 12 April 2012 – 21:09 WIB

Minta Jatah Saham Inalum Harus Tegas
Gatot, sebagai Ketua Manajemen Kawasan Danau Toba, menyetujui butir dimaksud, termasuk Sekdaprov Sumut Nurdin Lubis. Bupati Samosir itu mengatakan, rapat tersebut juga dihadiri Ketua Otorita Asahan, Effendi Sirait.
Baca Juga:
Dijelaskan Mangindar, Effendi Sirait juga memberikan masukan penting ke pemda. Effendi minta agar Pemprov dan 10 kabupaten/kota, bersikap tegas. "Beliau (Effendi Sirait, red) mengatakan, tanpa ada konsep dan permintaan yang tegas dari daerah, sulit pemda mendapatkan saham," kata Mangindar, menirukan saran Effendi.
Lantas, apa langkah pemda agar bisa mendapat jatah saham Inalum? Mangindar menjelaskan tahapan-tahapan yang akan dikerjakan. Pertama, Pemprov dan 10 kabupaten/kota harus menyepakati dulu bisa tidaknya menggandeng perusahaan swasta yang punya pengalaman di bidang energi dan punya dana yang akan digunakan untuk membeli saham.
"Ini harus ada kesepakatan dulu," ujar satu-satunya bupati di wilayah Sumut yang dikirim pusat ikut studi singkat di Harvard University, AS, beberapa waktu lalu, itu.
JAKARTA - Hingga saat ini belum juga ada progres penting terkait model pengelolaan PT Indonesia Asahan Aluminium (Inalum) pasca 2013. Keinginan Pemprov
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang