Minta Keadilan, Ketum FPI Desak Polisi Usut Kasus Kerumunan Lain
Selasa, 15 Desember 2020 – 16:21 WIB
Di samping itu, Sobri meminta agar hukum tak pandang bulu dan harus berlaku adil.
Simak! Video Pilihan Redaksi:
"Termasuk juga tanpa pandang bulu hukum harus berlaku untuk semua bukan hanya untuk kalangan tertentu golongan tertentu apalagi Maulid Nabi mengarah pada ulama dan lain-lain ya hanya sebatas itu, itu adalah ketidakadilan," ujarnya.
Sobri juga mengaku dicecar 63 pertayaan oleh penyidik. Ia menyebut semua pertanyaan dijawab.
"Pemeriksaan berjalan dengan baik dilayani dengan baik selesai sudah pemeriksaan saya diperiksa ada sekitar 63 pertanyaan dan insyallah semuanya bisa berjalan dengan baik," pungkasnya. (mcr3/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Ketua Umum FPI Sobri Lubis telah selesai diperiksa penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya terkait kasus kerumunan massa di Petamburan, Jakarta Pusat
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Ketua Parpol di Bekasi Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ketua Forkim Tegas Bilang Begini
- Polda Metro Jaya Pastikan Kasus Firli Bahuri Terus Berlanjut
- Apa Kabar Kasus Firli Bahuri di Polda Metro Jaya?
- Polda Metro Jaya Buru Tersangka Penggelapan Haksono Santoso
- Ajak IM Bisnis Berlian & Janjikan Untung Rp 21,3 Miliar, Reza Artamevia Dilaporkan ke Polisi
- Laga Indonesia Vs Jepang Malam Ini, Polisi Lakukan Rekayasa Lalin, Simak Nih!