Minta Lebih Muda, Nenek Raffi Gak Benci Yuni
Jumat, 02 November 2012 – 10:33 WIB
Yuni Shara. Foto: Fedrik Tarigan/Jawa Pos
JAKARTA - Kembali putusnya hubungan Raffi Ahmad dan Yuni Shara ternyata sempat membuat hubungan kedua keluarga memanas. Nenek Raffi bahkan sempat mengeluarkan statemen agar cucunya mendapat yang lebih baik dari Yuni Shara.
Meski pernah mengeluarkan statement tersebut, Raffi menegaskan bahwa neneknya tidak membenci Yuni. Neneknya juga sudah mengirim surat klarifikasi ke keluarga Yuni.
Baca Juga:
"Nenek saya kemarin bingung, gak ngerti apa-apa. Sempet keluar statement mudah-mudahan cucunya dapat yang lebih muda. Saya bilang kasihan keluarganya Yuni, nenek saya kirim surat untuk klarifikasi, udah saya kasih," kata Raffi saat menghadiri ulang tahun Cello, anak laki-laki Yuni di Kawasan Kemang Jakarta Selatan, Kamis (1/11) malam.
Raffi mengungkapkan neneknya tidak membenci Yuni. Bahkan mamanya sudah sangat sayang sama Yuni.
JAKARTA - Kembali putusnya hubungan Raffi Ahmad dan Yuni Shara ternyata sempat membuat hubungan kedua keluarga memanas. Nenek Raffi bahkan sempat
BERITA TERKAIT
- Robert Downey Jr. Kembali ke MCU, Ini Peran Barunya
- Dituding Menjauhkan Anak-Anak dari Paula Verhoeven, Baim Wong Bilang Begini
- Innalillahi, Vokalis U'Camp Ruddy Karamoy Meninggal Dunia
- Vis a Vis, Iksan Skuter Tetap Suarakan Perlawanan
- Segera Tayang, Film Animasi Jumbo Bagikan Trailer Kedua
- Kabar Terbaru Soal Permohonan Penangguhan Penahanan Vadel Badjideh