Minta Maaf, Sutan Cium Tangan Sinta Nuriyah
Kamis, 29 November 2012 – 19:32 WIB

Minta Maaf, Sutan Cium Tangan Sinta Nuriyah
Kemudian, Sutan juga menjabat tangan dan mencium tangan istri Gus Dur tersebut sambil mengungkapkan permohonan maaf atas tudingan penghinaan terhadap Gus Dur.
"Saya, Sutan Bhatoegana, mohon maaf atas ketidakyamanan ibu dan keluarga atas pemberitaan ini," kata Sutan sambil sungkem kepada Sinta.
Sutan juga berjanji tidak akan mengulang hal tersebut. Sinta dengan lapang dada menerima permohonan maaf Sutan. Ia meminta Sutan lebih menjaga sikapnya di kemudian hari.
"Mudah-mudahan itu tidak terulang lagi agar ke depannya tidak menimbulkan kesalahpahaman, karena banyak pihak yang mudah tersentuh perasaannya," kata Sinta.
JAKARTA -- Politisi Partai Demokrat, Sutan Bhatoegana, akhirnya benar-benar meminta maaf kepada keluarga besar mantan Presiden RI, Abdurrahman Wahid,
BERITA TERKAIT
- PIK2 Mewujudkan Rumah Impian Warga Teluknaga, Tangis Bahagia Pecah
- Kunjungi Kraton Majapahit Jakarta, Dasco Disambut Hendropriyono
- Pemerintah Klaim Utamakan Kepentingan Nasional dalam Negosiasi Dagang dengan AS
- Dedi Mulyadi Pangkas Dana Hibah APBD 2025 untuk Pondok Pesantren
- Peneliti Harapkan Sosok Seperti Ini yang Akan Pimpin PT Telkom
- Utus Jokowi ke Pemakaman Paus, Prabowo Titipkan Pesan Khusus