Minta Perpanjangan Masa Jabatan Jadi 9 Tahun, Ratusan Kades Demo ke Jakarta
Senin, 16 Januari 2023 – 21:25 WIB

Kepala desa se-Jombang bergerak ke Jakarta untuk ikut aksi damai meminta perpanjangan masa jabatan kades. ANTARA/ HO-Paguyuban Kepala Desa Bersatu Kabupaten Jombang
"Membangun desa itu dua, tiga tahun masih kurang. Untuk mempersatukan masyarakat itu bisa setelah tiga tahun berikutnya. Kalau sembilan tahun bisa membangun desa," tuturnya.
Sebelum berangkat ke Jakarta, para kades berkumpul di Kecamatan Tembelang, melakukan pertemuan dengan Bupati Jombang Mundjidah Wahab.
Dengan restu bupati, para kades bergerak ke Jakarta menggunakan enam unit bus. Mereka akan bergabung dengan kepala desa dari seluruh Indonesia dalam aksi di ibu kota.(antara/jpnn)
Ratusan kepala desa atau kades dari Jombang bergerak ke Jakarta untuk mengggelar aksi demi perpanjangan masa jabatan mereka. Alasannya...
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- DPR dan Masyarakat Sipil Desak Proses Hukum Perusahaan Logistik Pembuat Macet di Pelabuhan Tanjung Priok
- Perkuat Hubungan Dua Negara, Mohsein Saleh Al Badegel Pertemukan Bamsoet & KADIN Saudi
- DPR Desak Manajemen Pelabuhan Tanjung Priok Berkoordinasi Terkait Bongkat Muat dengan Polisi
- Ditanya Pemanggilan La Nyalla, KPK: Tunggu Saja
- Geledah Rumah La Nyalla, KPK Temukan Bukti Apa?
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya