Minta UMP Rp 2,2 Juta, Buruh Blokir Pintu Masuk Bandara Polonia
Kamis, 06 Desember 2012 – 07:25 WIB

Minta UMP Rp 2,2 Juta, Buruh Blokir Pintu Masuk Bandara Polonia
"Berdasarkan ketentuan, aksi demo ini diperbolehkan hingga jam enam sore, jadi setelah jam enam sore kita minta pengertian kawan-kawan buruh, agar masyarakat pengguna bandara dan jalan juga tidak terganggu," tegas Wisjnu.
Sekitar pukul 14.00 WIB, massa buruh akhirnya membubarkan diri dari pintu masuk bandara. Massa kemudian bergerak menuju kantor Gubsu di Jl Pangeran Diponegoro, untuk meneruskan aksinya. Usai massa bubar, Polisi yang disiagakan langsung berkemas. Security Barier (kawat duri) juga langsung disingkirkan dari lokasi. Sekitar pukul 14.30 WIB, akses masuk ke Bandara Polonia dari Jl T Imam Bonjol kembali dibuka. (mag-12)
MEDAN- Ribuan massa dari pekerja Buruh Melawan (PBM) menggelar unjukrasa di pintu masuk Bandara Internasional Polonia, Jl T Imam Bonjol Medan, Rabu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan