Minum Segelas Air Membuat Otak Bekerja Lebih Cepat
Rabu, 17 Juli 2013 – 14:30 WIB

Minum Segelas Air Membuat Otak Bekerja Lebih Cepat
PARA peneliti dari Universitas East London percaya bahwa minum air bisa mempertajam pikiran. Kesimpulan ini dihasilkan dari penelitian terhadap 34 pria dan wanita. Para responden diuji dengan sejumlah tes mental. Para peneliti meyakini, air dapat membantu membebaskan bagian otak yang sibuk pada saat tubuh sedang haus. Hasil ini konsisten dengan mengkonsumsi air dapat membebaskan sumber daya otak yang dinyatakan sibuk dengan pengolahan sensasi haus
Tes pertama dilakukan pada saat responden sarapan dengan satu bar (potongan) sereal dan tes kedua dilakukan setelah makan dalam tarakan yang sama tetapi dilengkapi dengan segelas air. Para responden juga harus tidak makan dan minum pada malam sebelumnya.
Baca Juga:
Saat tes pertama, responden yang mengaku tidak haus bisa menyelesaikan dengan sama cepatnya. Namun, pada responden yang haus dan minum-minum tampak memperlihatkan reaksi yang lebih cepat sampai 14 persen dari sebelumnya. Hasil penelitian ini kemudian dilaporkan dalam jurnal Frontiers.
Baca Juga:
PARA peneliti dari Universitas East London percaya bahwa minum air bisa mempertajam pikiran. Kesimpulan ini dihasilkan dari penelitian terhadap 34
BERITA TERKAIT
- Awan Eight, Golf Simulator Pertama di Bandung, Sensasi Main di Lapangan Virtual
- Terasa Kedutan di Wajah Tak Terkendali? Waspada Hemifacial Spasm
- Dukung Pasien Ginjal, Etana Kembangkan Pengobatan Inovatif Berbasis Lokal
- 3 Khasiat Daun Binahong, Ampuh Cegah Serangan Penyakit Ganas Ini
- Tongkrongan Baru di Kemang, Grace Cafe & Resto Hadirkan Beragam Menu Spesial
- 3 Cara Alami Atasi Insomnia